Lentera
Harapan
Aku ingin menjadi bintang…
Dimalam yang terang…
Senantiasa menemani sepimu…
Aku ingin menjadi
bulan…
Di alngit kelam…
Aku ingin menjadi awan…
Dalam embun pagi…
Senantiasa mendekap sayangmu…
Aku ingin menjadi
pelangi…
Di bentangan
angkasa…
Senantiasa warnai
duniamu…
Aku ingin menjadi mentari pagi…
Dalam sajak rindu…
Senantiasa mencari sosok dirimu dan menyinarimu
Hingga arungi samudra…
No comments:
Post a Comment