1. Usahakan peralatan masak dicuci di sore hari,jadi waktu mau
masak untukm sarapan tidak disibukkan dengan mencici piring.
2. pilih menu sarapan yang cepat pengolahannya.
3. makanan berupa sereal atau minuman bergizi mungkin juga bisa
jadi alternative saat terburu-buru.
4. hindari menu sarapan yang berat dan ribet memasaknya ,seperti
sayur bersantan,rendang dan lain-lain.
5. selalu sediakan telur ayam di dalam lemari es,karena telur
merupakan menu yang paling praktis dan berprotein tinggi.
Tips:
MENINGKATKAN KEKEBALAN TUBUH
Kekebalan tubuh bisa ditingkatkan dengan melakukan aktifitas
ringan.coba tips berikut ini:
• PIJAT
Sebuah penelitian terhadap penderita HIV
mernyebutkan,penderita yang melakukan pijat selama 45 menit 5
kali seminggu,mengalami penurunan hormon penyebab stress dan
meningkatkan produksi sel pembasmi penyakit alami dalam tubuhnya.
• CUKUP TIDUR
Sebuah survey menyebutkan bahwa sebagian besar wanita hanya
tidur enam jam setiap harinya .padahal,waktu tidur seharusnya delapan
jam sehari agar kondisi bisa pulih kembali setelah beraktivitas.
Berkurangnya waktu tidur selama dua jam itu bukan hanya
membuat mata jadi sayu .tapi,juga menurunkan kemampuan sidtem
kekebalan tubuh sebesar 10%.
Jadi,usahakan untuk tidur selama delapan jam per hari.
• KONSUMSI ANTIOKSIDAN
Zat antioksidan beerperan aktif melindungi membrane sel dari
kerusakan serta meningkatkan radikal bebas dari system tubuh.
Untuk memperoleh antioksidan biasakan mengkonsumsi buah-
buahan,sayuran hijau,teh dan kacang-kacangan.
• TERTAWALAH
Penelitian menunjukkan bahwa tertawa,baik ringan hingga
terbahak adalah olahraga ringan yang bermanfaat meurunkan tekanan
darah serta melancarkan saluran pernafasan dan sirkulasi zat dalam
tubuh. Seperti olahraga lain,tertawa berakibat langsung pada peningkatan
fungsi system kekebalan tubuh.
• HINDARI STRESS
Sering stress,membuat tubuh menghasilkan banyak hormone
kortisol yang dihasilkan.sehingga akan menghambat produksi
interferon,sejenis zat anti virus alami serta menghambat pula proses
produksi antibody.
By:
EVI INDAR WATI